Tolong Dibilangin

By Sarah Widyanuansa

Listen to a podcast, please open Podcast Republic app. Available on Google Play Store and Apple App Store.


Category: Personal Journals

Open in Apple Podcasts


Open RSS feed


Open Website


Rate for this podcast

Subscribers: 0
Reviews: 0
Episodes: 5

Description

Marah, sedih, kecewa, dan ribuan emosi lainnya, kadang ingin sekali disampaikan. Tapi, keraguan menghalangi untuk mengungkapkannya. Aku ingin memberikan pemantik bagi ruang diskusi, antara aku dan kamu, kamu dan dia, atau kamu dan dirimu. Cuma 5-7 menit durasi setiap ruangnya. Aku tidak akan bercerita tentang perspektifku sampai tidak ada lagi ruang untukmu, untuknya, dan untukku untuk terus belajar. Disini, semuanya bisa tersampaikan. Semoga bisa memberikan ruang untuk keraguanmu ya. Semoga tidak hanya menolong untuk dibilangin. Tapi apa yang dibilangin juga bisa menolong.

Episode Date
Ruang dikepalaku
Sep 03, 2021
Ruang tentang benar
Jul 08, 2020
Ruang ditelepon
Jun 20, 2020
Ruang tentang keluarga
Jun 13, 2020
Intro - selalu ada ruang untuk setiap ragumu
Jun 13, 2020